terasjabar.id
Minggu, 25 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Minggu, 25 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Daerah

LPPL Kuningan Perkuat Komitmen sebagai Media Publik yang Netral, Independen dan Bermanfaat

Wawan Hermawan by Wawan Hermawan
4 Sep 2025 10:46
in Daerah
Reading Time: 2 mins read
A A
0
LPPL Kuningan Perkuat Komitmen sebagai Media Publik yang Netral, Independen dan Bermanfaat

Sosialisasi program siaran di Aula LPPL Jl. Aruji Karatawinata Nomor 3 Kuningan.

TERASJABAR.ID – Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL) Radio Kuningan FM berkomitmen untuk memperkuat perannya sebagai corong informasi publik dengan mengedepankan kolaborasi.

Komitmen ini dipertegas dalam acara sosialisasi program siaran di Aula LPPL Jl. Aruji Karatawinata Nomor 3 Kuningan, Rabu 3 September 2025. Acara ini dihadiri perwakilan, Organisasi Perangkat Daerah (OPD), SKPD, pemerintah desa dan komunitas masyarakat.

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Kuningan, Drs. Ucu Suryana, M.Si., selaku Dewan Pengawas LPPL dari unsur pemerintah, menekankan pentingnya kolaborasi pentahelix melibatkan pemerintah, akademisi, komunitas, pengusaha, dan media—untuk mengoptimalkan peran LPPL.

“LPPL adalah milik kita bersama, fungsinya untuk memberikan pelayanan informasi, edukasi, dan hiburan yang sehat,” ujar Ucu.

“Saya mengajak semua pihak, mulai dari SKPD, BUMN, BUMD, komunitas, hingga perguruan tinggi, agar memanfaatkan LPPL sebagai media informasi publik. Dengan kolaborasi ini, insyaallah keberadaan LPPL bisa lebih optimal dan bermanfaat bagi masyarakat.”

Kabid Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Anwar Nasihin S.Kom, M.Si, selaku Plt Direktur LPPL, mengapresiasi atas dukungan pemerintah daerah. Ia menegaskan, Radio Kuningan FM tidak hanya berfungsi sebagai media siaran, tetapi juga sebagai ruang belajar dan publikasi.

RELATED POSTS

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

Banjir dan Longsor Melanda Kuningan, Enam Meninggal dan 257 Jiwa Mengungsi

BKPSDM Kuningan Diteror Informasi Hoax

Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

Eksotis Wisata Alam TNGC Paling Diminati Wisatawan Domestik

ADVERTISEMENT

“Radio Kuningan FM adalah milik kita semua. Di sini, kita bisa mengasah keterampilan komunikasi, berbagi pengetahuan, dan menyalurkan aspirasi,” kata Anwar.

“Kami berharap ke depan semakin banyak pihak yang memanfaatkan LPPL untuk mempublikasikan program-programnya demi kemajuan Kuningan,” tambahnya.

Page 1 of 2
12Next
Tags: informasi publikKuninganLPPL
ShareTweetSend

Related Posts

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah
Daerah

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

25 Jan 2026 06:47
Banjir dan Longsor Melanda Kuningan, Enam Meninggal dan 257 Jiwa Mengungsi
Daerah

Banjir dan Longsor Melanda Kuningan, Enam Meninggal dan 257 Jiwa Mengungsi

23 Jan 2026 20:00
BKPSDM Kuningan Diteror Informasi Hoax
Daerah

BKPSDM Kuningan Diteror Informasi Hoax

17 Jan 2026 19:25
Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030
Daerah

Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

17 Jan 2026 13:48
Eksotis Wisata Alam TNGC Paling Diminati Wisatawan Domestik
Lifestyle

Eksotis Wisata Alam TNGC Paling Diminati Wisatawan Domestik

15 Jan 2026 06:35
Eksotis Curug Landung di Palutungan Cocok Buat Trekking
Lifestyle

Eksotis Curug Landung di Palutungan Cocok Buat Trekking

14 Jan 2026 09:40
Next Post
Dosen UPI Bandung, Faujian Esa Gumelar Sudah 6 Hari Raib, Baru Motornya Ditemukan

Dosen UPI Bandung, Faujian Esa Gumelar Sudah 6 Hari Raib, Baru Motornya Ditemukan

Resmi Hadir! Acer Nitro 70 & Nitro 50 Tawarkan Performa Ekstrem dengan Pendinginan Canggih

Resmi Hadir! Acer Nitro 70 & Nitro 50 Tawarkan Performa Ekstrem dengan Pendinginan Canggih

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 24 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13, Simak Jam Tayangnya

24 Jan 2026 11:01
Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

21 Jan 2026 22:05
Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

24 Jan 2026 12:02
Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

20 Jan 2026 13:33
Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

0
Luar Biasa! Para Atletik Indonesia Panen 38 Medali Emas ASEAN Para Games 2025 Thailand

Luar Biasa! Para Atletik Indonesia Panen 38 Medali Emas ASEAN Para Games 2025 Thailand

0
Lho Ko, Biaya Operasional PAM Kuningan Rp 60 M, Tapi Kontribusi PAD Cuma Rp 2,5 M?

Lho Ko, Biaya Operasional PAM Kuningan Rp 60 M, Tapi Kontribusi PAD Cuma Rp 2,5 M?

0
Warga Terdampak Longsor di Cisarua KBB Akan Direlokasi, Ini Kata Gubernur KDM

Warga Terdampak Longsor di Cisarua KBB Akan Direlokasi, Ini Kata Gubernur KDM

0
Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

25 Jan 2026 18:57
Lho Ko, Biaya Operasional PAM Kuningan Rp 60 M, Tapi Kontribusi PAD Cuma Rp 2,5 M?

Lho Ko, Biaya Operasional PAM Kuningan Rp 60 M, Tapi Kontribusi PAD Cuma Rp 2,5 M?

25 Jan 2026 18:46
Luar Biasa! Para Atletik Indonesia Panen 38 Medali Emas ASEAN Para Games 2025 Thailand

Luar Biasa! Para Atletik Indonesia Panen 38 Medali Emas ASEAN Para Games 2025 Thailand

25 Jan 2026 18:27
Polisi Bekuk Pelaku Penganiayaan Menggunakan Golok di Singajaya

Polisi Bekuk Pelaku Penganiayaan Menggunakan Golok di Singajaya

25 Jan 2026 18:15
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.