terasjabar.id
Selasa, 4 November 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Selasa, 4 November 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Berita Utama

Gowes PWI Cimahi-Papua, Hari ke-4 Tempuh 79 Km, Banjar-Majenang

Herman by Herman
2 Mei 2025 05:12
in Berita Utama, Ragam
Reading Time: 5 mins read
A A
0
Gowes PWI Cimahi-Papua, Hari ke-4 Tempuh 79 Km, Banjar-Majenang

Seperti biasa Pak Haji Ujen menyambut tamu, termasuk saya, di teras rumahnya yang teduh. Selonjor sambil menyantap bakso. Karena saya datang sendirian, saya bisa menempati kamar.

Uniknya di kamar itu tersimpan dua sepeda. Sepeda lipat dan RB. Uniknya lagi yang RB digantung di dinding. Persis di atas tempat tidur. Alhasil saya tidur di bawah sepeda.

Menjelang maghrib kami mengakhiri obrolan. Masing-masing mempersiapkan diri untuk maghrib di masjid kecil tak jauh dari rumah Haji Ujen. Mungkin karena kelelahan, lepas Isya saya sudah tertidur.

Taufik sedang beristirahat di Majenang

Sekitar jam 22.30 saya terbangun. Seperti biasa, sulit memicingkan mata. Saya isi waktu dengan kembali menulis catatan dan me-review rencana perjalanan. Sekitar pukul 00.30 baru saya bisa kembali tidur.

Pagi harinya, sekitar pukul 06.00, saat sedang berkemas, Pak Haji Ujen mengingatkan saya untuk tidak buru-buru berangkat. Tunggu dia sebentar mengantar cucunya. Saya mengalah karena menaruh hormat akan keramahan beliau.

Sekitar jam 07.00 baru bergerak meninggalkan kediaman Pak Haji Ujen. Beliau ikut mengawal saya sampai ke wilayah Jawa Tengah.

RELATED POSTS

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-35 Aimene-Ende 120 Km

Gowes PWI Cimahi-Papua, Bima – Sape 51 Km

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Jember – Ketapang 112 KM

Gowes PWI, Cimahi-Papua Hari ke-17 Temukan Makanan Kesukaan

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-17 Tempuh Jarak 69 Km Lumajang-Jember

Kondisi jalan masih sepi. Matahari masih tersembunyi di balik pepohonan. Iyuh. Sangat kondusif untuk bersepeda.

Di rest area persis di perbatasan Provinsi Jawa Barat dengan Jawa Tengah, Pak Haji Ujen mengarahkan saya masuk ke sebuah warung. Sarapan dulu.

Page 2 of 5
Prev123...5Next
Tags: Gowes cimahi-papuaMajenangTaufik Abriansyah
ShareTweetSend

Related Posts

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-35 Aimene-Ende 120 Km
Ragam

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-35 Aimene-Ende 120 Km

13 Jun 2025 06:47
Gowes PWI Cimahi-Papua, Bima – Sape 51 Km
Ragam

Gowes PWI Cimahi-Papua, Bima – Sape 51 Km

3 Jun 2025 05:58
Gowes PWI, Cimahi-Papua, Jember – Ketapang 112 KM
Ragam

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Jember – Ketapang 112 KM

22 Mei 2025 06:50
Gowes PWI, Cimahi-Papua  Hari ke-17 Temukan Makanan Kesukaan
Berita Utama

Gowes PWI, Cimahi-Papua Hari ke-17 Temukan Makanan Kesukaan

20 Mei 2025 07:31
Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-17 Tempuh Jarak 69 Km Lumajang-Jember
Berita Utama

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-17 Tempuh Jarak 69 Km Lumajang-Jember

18 Mei 2025 05:41
Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-15 Jombang – Pasuruan 94 KM
Berita Utama

Gowes PWI, Cimahi-Papua, Hari ke-15 Jombang – Pasuruan 94 KM

17 Mei 2025 05:37
Next Post
Info Loker Barista! Kopi Merah Putih Bandung Gelar Lowongan Buat Lulusan SMA dan SMK

Info Loker Barista! Kopi Merah Putih Bandung Gelar Lowongan Buat Lulusan SMA dan SMK

Ramalan Zodiak Cinta Hari ini Minggu, 1 Juni 2025: Cancer Dengarkan Kata Hati dan Taurus Jangan Ungkit Masa Lalu !

Ramalan Zodiak Cinta Hari Ini, Jumat 2 Mei 2025: Virgo Tertarik Pada Seseorang dan Aquarius Bertemu Orang Sejalan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Banjir Kepung Kota Tasikmalaya, Sejumlah Ruas Jalan Utama Terendam

Banjir Kepung Kota Tasikmalaya, Sejumlah Ruas Jalan Utama Terendam

1 Nov 2025 17:42
Belajar Jadi Jurnalis Muda, Siswa SMK2 LPPM RI Majalaya Sukses Tuntaskan PKL di Terasjabar

Belajar Jadi Jurnalis Muda, Siswa SMK2 LPPM RI Majalaya Sukses Tuntaskan PKL di Terasjabar

31 Okt 2025 15:24
Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

4 Nov 2025 18:42
Kejagung Bantah Ada OTT di Bandung, Sebut Wakil Wali Kota Erwin Hanya Diperiksa

Wakil Wali Kota Bandung Klarifikasi Isu OTT: “Tidak Pernah Ada Peristiwa Itu”

31 Okt 2025 05:01
Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

0
Realme GT 8 Pro Siap Rilis, Tingkatkan Gaming dan Konektivitas

Realme GT 8 Pro Siap Rilis, Tingkatkan Gaming dan Konektivitas

0
Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

0
BPS Klaim Warga Miskin di Kuningan Menurun, Program Pro Rakyat Jadi Penopang

BPS Klaim Warga Miskin di Kuningan Menurun, Program Pro Rakyat Jadi Penopang

0
Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

4 Nov 2025 21:51
Realme GT 8 Pro Siap Rilis, Tingkatkan Gaming dan Konektivitas

Realme GT 8 Pro Siap Rilis, Tingkatkan Gaming dan Konektivitas

4 Nov 2025 19:15
Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

4 Nov 2025 18:42
BPS Klaim Warga Miskin di Kuningan Menurun, Program Pro Rakyat Jadi Penopang

BPS Klaim Warga Miskin di Kuningan Menurun, Program Pro Rakyat Jadi Penopang

4 Nov 2025 17:51

Recent News

Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

4 Nov 2025 21:51
Realme GT 8 Pro Siap Rilis, Tingkatkan Gaming dan Konektivitas

Realme GT 8 Pro Siap Rilis, Tingkatkan Gaming dan Konektivitas

4 Nov 2025 19:15
Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

4 Nov 2025 18:42
BPS Klaim Warga Miskin di Kuningan Menurun, Program Pro Rakyat Jadi Penopang

BPS Klaim Warga Miskin di Kuningan Menurun, Program Pro Rakyat Jadi Penopang

4 Nov 2025 17:51
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.