terasjabar.id
Minggu, 25 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Minggu, 25 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home News

Heboh, Macan Tutul Masuk Hotel di Kota Bandung, Petugas Lakukan Evakuasi

Tiah SM by Tiah SM
6 Okt 2025 13:37
in News, Berita Utama
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Heboh, Macan Tutul Masuk Hotel di Kota Bandung, Petugas Lakukan Evakuasi

TERASJABAR.ID – Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan bersama jajaran kepolisian dan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) berhasil evakuasi seekor macam tutul di Hotel Anugrah Sukasari, Senin (06/10/2025).

ADVERTISEMENT

Macan tutul yang sempat membuat panik petugas hotel itu dievakuasi tim gabungan selama dua jam setelah dibius.

“Tim awal dari Damkar, kepolisian, dan BKSDA langsung bergerak begitu mendapat laporan. Macan tersebut berhasil dijinakkan setelah dibius, lalu dievakuasi oleh tim rescue,” ujar Kepala Dinas Kebakaran dan Penyelamatan Kota Bandung Sonny Bachtiar.

Menurut Sonny, macan berjenis kelamin betina diperkirakan berusia 3 tahun terlihat oleh petugas hotel Nasimah, sedang turun dari tangga lantai dua.

Melihat macan, petugas hotel segera melapor ke Damkar pukul 06.50 dan dua regu Damkar tiba di lokasi pukul 07.50

“Kami menggunakan bius dan perlengkapan lainnya hasil kolaborasi semua pihak sehingga macan berhasil dievakuasi ke Lembang Zoo,” ujar Sonny.

Ia mengatakan, asal usul macam sampai saat ini belum diketahui darimana, jika bukan milik Lembang zoo, macan akan dibawa ke Sukabumi untuk dilepasliar ke habitatnya.

RELATED POSTS

Edwin: Masih Rendahnya RTH Kota Bandung

Badan Promosi Pariwisata Kota Bandung Diperkuat, Wali Kota Bandung Tegaskan Pariwisata jadi Prioritas

Kota Bandung Terancam Jadi Lautan Sampah

Tinjau Braga Hingga Cihapit Kota Bandung, Menteri Ekraf Ungkap Hal Ini

Kota Bandung Siap Sambut Pergantian Tahun 2026, Pengamanan Diperketat di Titik Keramaian

Menurut keterangan Nasimah selaku penjaga hotel, sekitar pukul 06.30 WIB terlihat macan turun dari lantai 2.

Kejadian ini kemudian dilaporkan ke Emergency Call 113 Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPMKP) Kota Bandung.***

Tags: hotelKota BandungMacan Tutul
ShareTweetSend

Related Posts

Edwin: Masih Rendahnya RTH Kota Bandung
Wakil Rakyat

Edwin: Masih Rendahnya RTH Kota Bandung

17 Jan 2026 13:36
Badan Promosi Pariwisata Kota Bandung Diperkuat, Wali Kota Bandung Tegaskan Pariwisata jadi Prioritas
News

Badan Promosi Pariwisata Kota Bandung Diperkuat, Wali Kota Bandung Tegaskan Pariwisata jadi Prioritas

15 Jan 2026 18:15
Kota Bandung  Terancam Jadi Lautan Sampah
Berita Utama

Kota Bandung Terancam Jadi Lautan Sampah

5 Jan 2026 21:03
Tinjau Braga Hingga Cihapit Kota Bandung, Menteri Ekraf Ungkap Hal Ini
Ekonomi

Tinjau Braga Hingga Cihapit Kota Bandung, Menteri Ekraf Ungkap Hal Ini

5 Jan 2026 11:35
Kota Bandung Siap Sambut Pergantian Tahun 2026, Pengamanan Diperketat di Titik Keramaian
Berita Utama

Kota Bandung Siap Sambut Pergantian Tahun 2026, Pengamanan Diperketat di Titik Keramaian

31 Des 2025 19:55
Damkarmatan Bakal Bikin Kota Bandung Kinclong Usai Perayaan Malam Tahun Baru 2026
Berita Utama

Damkarmatan Bakal Bikin Kota Bandung Kinclong Usai Perayaan Malam Tahun Baru 2026

31 Des 2025 19:47
Next Post
Seorang Pemulung Lansia Asal Tasikmalaya Ditemukan Tak Bernyawa di Taman Kampus ITB Jatinangor, Ini Penjelasan Polisi

Seorang Pemulung Lansia Asal Tasikmalaya Ditemukan Tak Bernyawa di Taman Kampus ITB Jatinangor, Ini Penjelasan Polisi

Rumah Nenek Sari Ludes Terbakar di Desa Kalimanggis Wetan Kuningan

Rumah Nenek Sari Ludes Terbakar di Desa Kalimanggis Wetan Kuningan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 24 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13, Simak Jam Tayangnya

24 Jan 2026 11:01
Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

21 Jan 2026 22:05
Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

24 Jan 2026 12:02
Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

20 Jan 2026 13:33
Seorang Selebgram dan Tiktoker Pangandaran Tewas Tertabrak di Malangbong Garut

Seorang Selebgram dan Tiktoker Pangandaran Tewas Tertabrak di Malangbong Garut

0
Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

0
Genangan Banjir Rutin Dayeuhkolot Diatasi, Pentahelix Siapkan Langkah Preventif

Genangan Banjir Rutin Dayeuhkolot Diatasi, Pentahelix Siapkan Langkah Preventif

0
Pemkot Bandung Siapkan Relawan dan Bantuan untuk Korban Longsor Cisarua Lembang

Pemkot Bandung Siapkan Relawan dan Bantuan untuk Korban Longsor Cisarua Lembang

0
Seorang Selebgram dan Tiktoker Pangandaran Tewas Tertabrak di Malangbong Garut

Seorang Selebgram dan Tiktoker Pangandaran Tewas Tertabrak di Malangbong Garut

25 Jan 2026 07:02
Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

25 Jan 2026 06:47
Genangan Banjir Rutin Dayeuhkolot Diatasi, Pentahelix Siapkan Langkah Preventif

Genangan Banjir Rutin Dayeuhkolot Diatasi, Pentahelix Siapkan Langkah Preventif

24 Jan 2026 22:43
Pemkot Bandung Siapkan Relawan dan Bantuan untuk Korban Longsor Cisarua Lembang

Pemkot Bandung Siapkan Relawan dan Bantuan untuk Korban Longsor Cisarua Lembang

24 Jan 2026 21:34
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.