Menurut keterangan petugas pemadam kebakaran, dugaan awal penyebab kebakaran adalah korsleting listrik yang berasal dari salah satu peralatan di dalam kandang.
ADVERTISEMENT
Namun, pemilik belum dapat memastikan sumber pasti gangguan tersebut.
Akibat kejadian ini, kerugian ditaksir mencapai Rp 450 juta, mencakup kerusakan bangunan serta kematian puluhan ribu ayam.
Nilai kerugian itu bisa meningkat setelah dilakukan perhitungan lebih rinci oleh pihak pemilik.(*)
Page 2 of 2