TERASJABAR.ID – Pertandingan seru pekan ke-35 Premier League 2024/2025 akan menyuguhkan laga antara Arsenal vs Bournemouth tapi bukan jalalive yang berlangsung Sabtu, 3 Mei 2025 di Emirates Stadium.
Kick-off Arsenal vs Bournemouth yang bukan jalalive dijadwalkan pukul 23.30 WIB dan dapat disaksikan melalui layanan streaming Vidio.
Jelang laga Arsenal vs Bournemouth yang bukan jalalive, diketahui Arsenal saat ini tengah berusaha bangkit setelah hasil kurang memuaskan di dua pertandingan terakhir.
Setelah ditahan imbang Crystal Palace, The Gunners menelan kekalahan tipis dari PSG dalam leg semifinal Liga Champions.
Kondisi ini membuat persiapan menuju laga kontra Bournemouth terasa kurang ideal. Meski begitu, Arsenal memiliki modal kuat dalam catatan pertemuan dengan Bournemouth.
Dalam lima duel terakhir, Arsenal unggul dengan tiga kemenangan, satu hasil imbang, dan satu kekalahan.
Statistik ini tentu menjadi penyemangat tambahan bagi skuad asuhan Mikel Arteta untuk meraih poin penuh di kandang sendiri.
Head to Head Arsenal vs Bournemouth
- 19 Oktober 2024: Bournemouth 2-0 Arsenal
- 25 Juli 2024: Arsenal (p) 1-1 Bournemouth
- 4 Mei 2024: Arsenal 3-0 Bournemouth
- 30 September 2023: Bournemouth 0-4 Arsenal
- 4 Maret 2023: Arsenal 3-2 Bournemouth
Dari catatan di atas, Arsenal cukup mendominasi dalam pertemuan-pertemuan sebelumnya, terutama saat bermain di Emirates Stadium.