terasjabar.id
Minggu, 25 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Minggu, 25 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

Menkop Dorong Swasta dan BUMN Jadi ‘Kakak Asuh’ Kopdes Merah Putih

Ivan W. by Ivan W.
4 Des 2025 12:58
in Ekonomi
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Menkop Dorong Swasta dan BUMN Jadi ‘Kakak Asuh’ Kopdes Merah Putih

TERASJABAR.ID – Menteri Koperasi (Menkop) Ferry Juliantono menegaskan pentingnya peran perusahaan swasta dan BUMN sebagai “kakak asuh” bagi Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (Kopdes/Kel).

Saat menyampaikan sambutan dalam Forum 16 Tahun Kompas 100 CEO Forum di ICE BSD, Tangerang, Menkop mengatakan kolaborasi itu akan menciptakan pertumbuhan ekonomi yang lebih seimbang antara BUMN, swasta, dan koperasi.

Menkop menekankan bahwa koperasi adalah amanat konstitusi Pasal 33 UUD 1945. Melalui program Kopdes/Kel Merah Putih, Presiden Prabowo berkeinginan mengembalikan sistem perekonomian yang berkeadilan. Koperasi adalah instrumen konstitusional untuk memastikan kemakmuran dirasakan seluruh rakyat.

ADVERTISEMENT

“Swasta, BUMN, dan koperasi harus sama. Pertumbuhan tidak boleh hanya dinikmati segelintir orang saja, maka perlu ke depan agar BUMN swasta ini bisa berperan sebagai kakak asuh bagi koperasi sehingga operasionalisasi Koperasi Desa ini bisa berjalan dengan baik,” katanya.

Turut hadir dalam acara tersebut Menteri Investasi/BKPM sekaligus CEO BPI Danantara Rosan P. Roeslani, Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita, Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo, Jajaran Petinggi Kompas Media dan ratusan CEO perusahaan besar.

Menkop menambahkan dengan berperan sebagai kakak asuh, swasta dan BUMN akan memperkuat perekonomian dan monetisasi ekonomi di desa. Dari situ akan tercipta perputaran uang sehingga dapat menggerakkan perekonomian hingga ke masyarakat sampai ke level terendah.

RELATED POSTS

Menkop: Kopdes Merah Putih Jadi Panggung Baru Gen Z dan Milenial Membangun Ekonomi Desa

Kemensos-Kemenkop Teken MoU Pemberdayaan Penerima Bansos Melalui Koperasi Desa Merah Putih

Menkop Ajak Ikatan Alumni Ikopin Dukung Keberhasilan Kopdes Merah Putih

Kemenpar-Kemenkop Kolaborasi Percepat Pendirian Kopdes Merah Putih di Desa Wisata

Dukungan Publik Menguat, Menkop Apresiasi Hasil Survei Terkait Program Kopdes Merah Putih

“Perputaran ekonomi ini akan mendorong peningkatan daya beli masyarakat. Dengan perputaran uang di desa, pertumbuhan ekonomi agregat bisa dipercepat hingga target 8 persen,” katanya.

Menkop menyatakan bahwa keberadaan Kopdes/Kel Merah Putih juga akan turut membantu pencipta lapangan kerja di desa.

Page 1 of 3
123Next
Tags: BUMNKopdes Merah PutihKoperasiMenkopswasta
ShareTweetSend

Related Posts

Menkop: Kopdes Merah Putih Jadi Panggung Baru Gen Z dan Milenial Membangun Ekonomi Desa
Ekonomi

Menkop: Kopdes Merah Putih Jadi Panggung Baru Gen Z dan Milenial Membangun Ekonomi Desa

24 Jan 2026 16:00
Kemensos-Kemenkop Teken MoU Pemberdayaan Penerima Bansos Melalui Koperasi Desa Merah Putih
Ekonomi

Kemensos-Kemenkop Teken MoU Pemberdayaan Penerima Bansos Melalui Koperasi Desa Merah Putih

24 Jan 2026 15:05
Menkop Ajak Ikatan Alumni Ikopin Dukung Keberhasilan Kopdes Merah Putih
Ekonomi

Menkop Ajak Ikatan Alumni Ikopin Dukung Keberhasilan Kopdes Merah Putih

23 Jan 2026 15:22
Kemenpar-Kemenkop Kolaborasi Percepat Pendirian Kopdes Merah Putih di Desa Wisata
Ekonomi

Kemenpar-Kemenkop Kolaborasi Percepat Pendirian Kopdes Merah Putih di Desa Wisata

14 Jan 2026 22:27
Dukungan Publik Menguat, Menkop Apresiasi Hasil Survei Terkait Program Kopdes Merah Putih
Ekonomi

Dukungan Publik Menguat, Menkop Apresiasi Hasil Survei Terkait Program Kopdes Merah Putih

13 Jan 2026 23:58
Menkop Gandeng Lintas K/L Percepat Pembangunan Gerai Fisik Kopdes Merah Putih
News

Menkop Gandeng Lintas K/L Percepat Pembangunan Gerai Fisik Kopdes Merah Putih

13 Jan 2026 23:45
Next Post
Mentan: 40.000 Hektare Sawah Terdampak Bencana Banjir akan Dapatkan Bantuan, Termasuk Alsintan

Mentan: 40.000 Hektare Sawah Terdampak Bencana Banjir akan Dapatkan Bantuan, Termasuk Alsintan

Laga Piala Carabao Jadi Ajang Pembuktian Pemain Pelapis Chelsea

Estevao Ditarik Lebih Awal, Maresca Akui Chelsea Kalah Kelas dari Leeds

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 24 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13, Simak Jam Tayangnya

24 Jan 2026 11:01
Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

21 Jan 2026 22:05
Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

24 Jan 2026 12:02
Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

20 Jan 2026 13:33
Tragis, Dua Babinkamtibmas Gugur Saat Jalankan Tugas Pengamanan Longsor Cisarua

Tragis, Dua Babinkamtibmas Gugur Saat Jalankan Tugas Pengamanan Longsor Cisarua

0
H. Untung : Jenazah Korban Bencana dan Kecelakaan Jangan Diumbar di Media Sosial

H. Untung : Jenazah Korban Bencana dan Kecelakaan Jangan Diumbar di Media Sosial

0
Bantuan PKH dan BPNT Mulai Cair, KPM Diminta Cek Status Kepesertaan

Bantuan PKH dan BPNT Mulai Cair, KPM Diminta Cek Status Kepesertaan

0
Detak Jantung Tak Teratur? Waspadai Fibrilasi Atrium

Detak Jantung Tak Teratur? Waspadai Fibrilasi Atrium

0
Tragis, Dua Babinkamtibmas Gugur Saat Jalankan Tugas Pengamanan Longsor Cisarua

Tragis, Dua Babinkamtibmas Gugur Saat Jalankan Tugas Pengamanan Longsor Cisarua

25 Jan 2026 15:43
Detak Jantung Tak Teratur? Waspadai Fibrilasi Atrium

Detak Jantung Tak Teratur? Waspadai Fibrilasi Atrium

25 Jan 2026 15:33
H. Untung : Jenazah Korban Bencana dan Kecelakaan Jangan Diumbar di Media Sosial

H. Untung : Jenazah Korban Bencana dan Kecelakaan Jangan Diumbar di Media Sosial

25 Jan 2026 15:12
Kacang Bogor sebagai Camilan Sehat, Ini Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh

Kacang Bogor sebagai Camilan Sehat, Ini Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh

25 Jan 2026 14:32
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.