terasjabar.id
Minggu, 25 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Minggu, 25 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Daerah

Vakum 10 Tahun, KSC Kembali Bangkit, Rona Terpilih Sebagai Ketua Umum

Wawan Hermawan by Wawan Hermawan
28 Sep 2025 09:46
in Daerah
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Vakum 10 Tahun, KSC Kembali Bangkit, Rona Terpilih Sebagai Ketua Umum

TERASJABAR.ID – Keberadaan Komunitas legendaris pecinta Vespa, Kuningan Scooter Club (KSC), selama 10 tahun terakhir ini nyaris terkubur atau vakum lantaran tidak ada aktivitas.

Namun komunitas ini kembali bangkit diawali Musyawarah Besar Kuningan Scooter Club (MUBES KSC) 2025 di Kuningan Kota, Sabtu 27 September 2025.

Para petouring sejati KSC berkumpul memilih kepengurusan baru untuk kembali mengukir sejarah klub KSC.
Mubes KSC bertajuk “Mempererat Sulaturahmi Dengan Bervespa (Kembal)” memiliki makna mendalam.

ADVERTISEMENT

Kata “kembali” menjadi filosofi penting, menandakan bangkitnya semangat dan kebersamaan yang sempat vakum.

“Ini adalah momentum kembalinya para petarung,” ujar Wayang, mantan ketua KSC.

Ia berharap kembalinya KSC dapat menjadi pionir penting dalam mewujudkan Kuningan sebagai kota pariwisata. Dalam pemilihan yang penuh semangat kekeluargaan.

Dari hasil musyawarah, Rona Maulana terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Umum KSC periode 2025-2028.

RELATED POSTS

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

Banjir dan Longsor Melanda Kuningan, Enam Meninggal dan 257 Jiwa Mengungsi

BKPSDM Kuningan Diteror Informasi Hoax

Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

Eksotis Wisata Alam TNGC Paling Diminati Wisatawan Domestik

Dalam sambutannya, Rona bertekad membawa KSC menjadi klub yang lebih solid, besar, dan dikenal dalam hal-hal positif.

Ia menyoroti pentingnya peran KSC dalam mempromosikan pariwisata endemik Kuningan saat melakukan touring ke luar kota.

“Kami ingin lebih dari sekadar klub motor. Kami ingin menjadi duta wisata Kuningan, memperkenalkan keindahan alam dan budaya kami di setiap perjalanan,” tegasnya.

Pengurus KSC Periode 2025-2028 sebagai berikut:
Ketua Umum: Rona Maulana
Wakil Ketua: Iman Cupan
Sekretaris 1: Asep Guru
Sekretaris 2: Yogi Subdara
Bendahara 1: Yayad Betet
Bendahara 2: Toto
Humas: Yayan Kopral
Korwil Timur: Toyo
Korwil Kota: Ali
Korwil Selatan: Cucu Kucrut
Korwil Utara: Kepoy.***

Tags: KSCKuningan
ShareTweetSend

Related Posts

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah
Daerah

Angin Puting Beliung Ngamuk di Kuningan Puluhan Pohon Tumbang di 17 Wilayah

25 Jan 2026 06:47
Banjir dan Longsor Melanda Kuningan, Enam Meninggal dan 257 Jiwa Mengungsi
Daerah

Banjir dan Longsor Melanda Kuningan, Enam Meninggal dan 257 Jiwa Mengungsi

23 Jan 2026 20:00
BKPSDM Kuningan Diteror Informasi Hoax
Daerah

BKPSDM Kuningan Diteror Informasi Hoax

17 Jan 2026 19:25
Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030
Daerah

Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

17 Jan 2026 13:48
Eksotis Wisata Alam TNGC Paling Diminati Wisatawan Domestik
Lifestyle

Eksotis Wisata Alam TNGC Paling Diminati Wisatawan Domestik

15 Jan 2026 06:35
Eksotis Curug Landung di Palutungan Cocok Buat Trekking
Lifestyle

Eksotis Curug Landung di Palutungan Cocok Buat Trekking

14 Jan 2026 09:40
Next Post
Inter Tahan Cagliari, Cristian Chivu Soroti Bola Mati dan Rotasi Tim

Inter Tahan Cagliari, Cristian Chivu Soroti Bola Mati dan Rotasi Tim

Penderita Tumor Rahim yang Nunggak BPJS Ditolak Berobat, Bupati Bandung Turun Tangan

Penderita Tumor Rahim yang Nunggak BPJS Ditolak Berobat, Bupati Bandung Turun Tangan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 24 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13, Simak Jam Tayangnya

24 Jan 2026 11:01
Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

21 Jan 2026 22:05
Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

24 Jan 2026 12:02
Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

20 Jan 2026 13:33
Bantuan PKH dan BPNT Mulai Cair, KPM Diminta Cek Status Kepesertaan

Bantuan PKH dan BPNT Mulai Cair, KPM Diminta Cek Status Kepesertaan

0
Tak Banyak Dikenal, Ini Khasiat Buah Bidara bagi Kesehatan

Tak Banyak Dikenal, Ini Khasiat Buah Bidara bagi Kesehatan

0
Tak Sekadar Pewangi Masakan, Ini 7 Khasiat Daun Pandan

Tak Sekadar Pewangi Masakan, Ini 7 Khasiat Daun Pandan

0
Di Rumah Banyak Nyamuk? Usir dengan Tanaman Ini!

Di Rumah Banyak Nyamuk? Usir dengan Tanaman Ini!

0
Bantuan PKH dan BPNT Mulai Cair, KPM Diminta Cek Status Kepesertaan

Bantuan PKH dan BPNT Mulai Cair, KPM Diminta Cek Status Kepesertaan

25 Jan 2026 14:02
Tak Banyak Dikenal, Ini Khasiat Buah Bidara bagi Kesehatan

Tak Banyak Dikenal, Ini Khasiat Buah Bidara bagi Kesehatan

25 Jan 2026 13:33
Tak Sekadar Pewangi Masakan, Ini 7 Khasiat Daun Pandan

Tak Sekadar Pewangi Masakan, Ini 7 Khasiat Daun Pandan

25 Jan 2026 12:33
Di Rumah Banyak Nyamuk? Usir dengan Tanaman Ini!

Di Rumah Banyak Nyamuk? Usir dengan Tanaman Ini!

25 Jan 2026 11:33
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.